Hamster adalah binatang sejenis hewan pengerat, terdapat berbagai jenis di dunia dan hampir ada di tiap negara. Hamster termasuk ke dalam subfamili cricetinae. Subfamili ini terbagi ke dalam sekitar 18 spesies, yang diklasifikasikan ke dalam enam atau tujuh genus.
Karakteristik
Hamster memiliki badan yang gemuk, dengan ekor yang lebih pendek daripada badannya dan memiliki telinga
Sekilas Tentang Cara Memelihara Hamster
Posted by
mionriri
at
11:07 PM
Hamster juga termasuk hewan pengerat, mereka akan makan makanan yang apa mereka temui - apa lagi yang manis-manis tanpa pikir panjang lagi. Mereka tidak berpikir apa makanan itu berbahaya atau tidak bagi mereka. Jika anda memberi makanan apa saja yang mereka makan, mereka dapat menjadi gemuk, dan sering
0
comments
Labels:
Pet
Subscribe to:
Posts (Atom)